Headlines
Published On:Thursday, 16 October 2014
Posted by Unknown

MENANTANG ZAMAN

Kini giliran zaman
Zaman di pundak hidup
Kemana ku kan membawanya
Entahlah....


Aku termanggu menatapnya
Pijakan jejak tak menentu
Harapan kian menepi di jagat
Cita-cita termerosot dalam zaman gelap dunia
Kemana rimbanya

Termenung hingga bertanya
Pada siapa...diri juga kalian
Entahlah...


Semua membisu menatapku

Wahai seribu mata
Tatapanmu menusuk hati dan jiwa
Penuh makna dan bertanya
Dalam membisu dalam bisikan


Suara-suara merasuki sukma

Zaman mu-zaman mu
Lawanlah berjuanglah dan menangkan
Kemenanganmu perkasa jiwamu.


Karya : Aleks Gadabi Giyai
Astuhar, 23-07-14. 24:00

PUISI - MENANTANG ZAMAN

nanomag

Saya adalah Peziarah Kehidupan yang berkelana di Ilalang Kebebasan, demi mencari kehidupan yang menghidupkan untuk mengusik Duka Nestapa di Negeri Hitamku.

.

bagikan kontent ini!

Diposting Oleh : Unknown - Kolom

Komentar Anda :

TERPOPULER

"18 TAHUN ALIANSI MAHASISWA PAPUA [AMP]"

Mengabdi Pada Gerakan Pembebasan Nasional Papua 27 Juli 1998 – 27 Juli 2016.

Saya, ALFRIDUS DUMUPA selaku admin blog UGAI PIYAUTO mengucapkan:
"Selamat Hari Ulang Tahun AMP Yang Ke - 18 ".

×